Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan memiliki pemahaman mendalam tentang konsep dasar AI, seperti machine learning, deep learning, dan natural language processing dan mampu mengaplikasikan teknik-teknik AI untuk memecahkan masalah kompleks dalam pengembangan perangkat lunak.

Durasi
Materi
Benefit
Durasi
2 Hari (16 JP)
Materi
- Pengenalan Kecerdasan Buatan (AI)
- Dasar-Dasar Pembelajaran Mesin (Machine Learning)
- Pemrograman Python untuk AI
- Natural Language Processing
- Aplikasi AI dalam Pengembangan Perangkat Lunak
Benefit
- Professional Trainer
- Digital Certificate
- Modul Pelatihan (Soft File)
- Souvenir (Untuk Pelatihan Luring)
Compro & Konsultasi
Download dan Lihat lebih banyak produk kami di compro dan jadwalkan konsultasi jika anda mengalami masalah.


